The All New Santa Fe

new santa fe promo jakarta timur

Suspensi The All New SANTA FE Gunakan Peredam Gas Dan Stabilizer Bar

The all new SANTA FE merupakan bintang baru SUV. Bagi Anda yang mencari SUV premium yang nyaman untuk kebutuhan sehari-hari sekaligus bisa diandalkan untuk bertualang ke alam bersama keluarga, layak untuk mencoba SUV unggulan Hyundai ini sebagai salah satu pilihan menarik! 

Fokus pada kenyamanan, teknologi dan performa, menjadikan setiap perjalanan sebuah pengalaman tak terlupakan bersama all new SANTA FE. Hyundai Lovers bisa melihat spesifikasinya di sini

Salah satu sistem yang menyumbang kenyamanan dan performa, digunakan suspensi depan MacPherson Strut dan suspensi belakang Multi-Link, dengan keduanya menggunakan peredam berisi gas dan stabilizer bar. Suspensi ini dirancang untuk meredam getaran jalan dan memberikan perjalanan yang halus, bahkan di medan yang tidak rata. 

Suspensi MacPherson Strut adalah jenis suspensi independen yang banyak digunakan pada mobil penumpang. Suspensi ini menggabungkan peredam kejut dan komponen penghubung roda dalam satu unit. Konstruksinya sederhana dan ringan, sehingga tidak memakan banyak ruang di kolong. Bahkan biaya perawatan juga lebih murah karena komponen yang membentuk tidak terlalu rumit.

Sedangkan suspensi belakang Multi-Link merupakan pengembangan dari double wishbone dan memiliki konstruksi yang jauh lebih rumit. Suspensi ini banyak digunakan pada mobil kelas menengah ke atas. Ddapat menunjang pergerakan roda ketika meredam getaran sekaligus piawai menerima tekanan dari berbagai medan jalan walaupun di jalan jelek sekalipun. Sehingga dapat menjaga kestabilan mobil sehingga lebih nikmat dikendarai. 

Pada dasarnya, penggunaaan 2 sistem suspensi di the all new SANTA FE ini adalah pengaturan umum yang bertujuan membuat kualitas pengendaraan yang nyaman dengan stabilitas penanganan yang baik. 

PT Hyundai Mobil Indonesia merilis price list 2025 untuk the all new SANTA FE seperti yang dapat dilihat di sini. Jika ada waktu luang, Hyundai Lovers bisa mengunjungi dealer Hyundai Kalimalang dan bertemu dengan Mas Nico, atau bisa booking test drive di dealer hyundai kalimalang.

Hyundai Santa Fe terbaru resmi diluncurkan pada 24 Oktober 2024 di Indonesia, menandai debut generasi kelima SUV andalan Hyundai ini. Model ini hadir dengan desain yang lebih kotak dan modern, menawarkan ruang kabin yang lebih luas serta fitur-fitur canggih untuk memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia.

Untuk pemesanan dan booking test drive di bekasihyundai.com:

Nico – Sales Consultant Hyundai

081311928915

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Gulir ke Atas
Open chat
Hello
Ada yang bisa saya bantu?